Info seputar UTBK Yang Perlu Kamu Ketahui?

 

UTBK


Info Seputar UTBK tidak mengalami perubahan sejauh ini. Kalian yang telah mengikutinya pasti mengetahui jadwal tes tersebut yang dijabarkan berikut.

Jadwal dan Gelombang UTBK 2021

Ujian Tulis Berbasis Komputer 2021 terjadwal sebagai berikut:

- Tanggal 12 - 18 April 2021 untuk gelombang 1

- 26 - 30 April serta 1 - 2 Mei 2021 untuk gelombang 2

(khusus untuk pusat UTBK UNJ, UI, hingga UPN Jakarta mendapat penambahan waktu yaitu 3 - 4 Mei 2021. Terbagi menjadi 4 sesi sedangkan Pusat UTBK di Unsulbar di tanggal 3 Mei sejumlah 2 sesi.

Info Seputar UTBK Kelompok Ujian

Untuk Saintek dan Soshum ujian ada di hari Senin hingga Kamis serta Sabtu dan Minggu. Jadi hanya terkecuali hari Jumat, tes berlangsung di sesi Pagi maupun Siang. 

Adapun jam ujian menggunakan sandar WIB. 

Bagi daerah dengan Waktu Indonesia Barat, maka tes mulai berlangsung jam 13.00 hingga 16.35. Jadwal ini mundur dari sebelumnya yakni ham 12.30 hingga 16.15

Untuk kelompok ujian Saintek atau Soshum berlaku juga di hari Jumat namun Siang yakni jam 13.45 hingga 17.20 WIB. 

 Materi di Tes UTBK







Ada tiga kelompok yaitu:

a. Kelompok Sains dan Teknolgi (Saintek).

 Materi ujiannya adalah Fisika, matematika Sintek, Kimia, Fisika, dan Biologi.

b. Kelompok Sosial dan Humaniora (Soshum). 

Materi ujiannya meliputi TKA dan TPS Soshum yaitu Sejarah, Sosiologi, Geografi, dan Ekonomi). 

c. Kelompok campuran yaitu Saintek dan Soshum.

Khusus kelompok ini maka materi ujiannya adalah campuran dari kedua sebelumnya. 

Kemudian bagi seluruh peserta ujian di masing-masing kelompok akan mendapatkan tambahan Tes Potensi Skolastik (TPS) yang berfungsi mengukur kemampuan kognitif seseorang. 

Nah itu dia Info Seputar UTBK. Apabila ada pertanyaan atau pendapat yang ingin disampaikan, bisa langsung serukan dikolom komentar dibawah ya.

Hubungi kami di Head Office kami 021-77844897 di setiap senin s.d jumat 09.00-17.00. Anda bisa menemui kami langsung di kantor Ocean Terrace Residence Blok E1 No.1 Jalan Tole Iskandar, Tirtajaya, Kec. Sukmajaya, Kota Depok, Jawa Barat. latisprivat.com melayani les privat untuk semua wilayah Indonesia.  

Komentar

Popular Post